Angin tetap :
• Angin barat : angin yang bertiup dari daerah sub-tropis ke kutub, sampai lintang 60°.
• Angin timur : angin yang bertiup dari daerah timur dan terdapat pada kutub.
• Angin pasat : angin yang bertiup terus-menerus dari daerah maksimum sub-tropis selatan dan utara menuju ke arah khatulistiwa.
Angin priodik :
• Angin muson : angin yang setiap setengah tahunnya bertiup berganti arah.
• Angin muson laut : terjadi pada musim panas.
• Angin muson laut : terjadi saat musim dingin.
• Angin darat : angin yang bertiup dari darat ke laut.
• Angin laut : angin yang bertiup dari laut ke darat.
• Angin gunung : angin yang bertiup dari gunung ke lembah dan terjadi pada siang hari.
• Angin lembah : angin yang bertiup dari lembah ke gunung dan terjadi pada malam hari.
Angin lokal :
• Angin siklon : angin yang terjadi di daerah depresi yang memiliki barometris minimum dan dikelilingi barometris maksimum.
• Angin antisiklon : angin yang terjadi di daerah depresi yang memiliki barometris maksimum dan dikelilingi barometris minimum.
• Angin fohn : angin yang bersifat panas dan kering yang turun dari pegunungan.
0 komentar:
Posting Komentar